Pages

Saturday, November 16, 2013

Liburan ke Yogyakarta (Part 2)

Tanggal 2 November 2013
Saya kembali mengunjungi Delta Sungai Progo bersama teman-teman saya, Mas Wahb, Mas Arif, dan Mas Uup. Seperti biasa, target yang  ingin saya foto adalah burung-burung pantai. Kamipun mulai mendekati target kami masing-masing.
































Kawanan Black-tailed Godwit (Limosa limosa)














Tidak lama kemudian terlihat beberapa kawanan Black-tailed Godwit (Limosa limosa) baru saja mendarat tidak jauh dari posisi saya. Sayapun mulai mendekati kawanan tersebut secara perlahan. Ternyata tidak hanya saya saja yang mendekat ke arah kawanan tersebut, Mas Uup, Mas Arif, dan Mas Wahb juga mendekat secara peralahan-lahan. Kamipun mulai mengambil foto-foto burung tersebut...
Black-tailed Godwit (Limosa limosa)

Black-tailed Godwit (Limosa limosa) Preening

Black-tailed Godwit (Limosa limosa) Preening



















































Tidak lama kemudian kawanan burung-burung ini bergerak untuk mencari tempat makan yang lain. Kami pun juga bergerak perlahan mengikuti kawanan tersebut tanpa harus mengusik mereka...
Black-tailed Godwit (Limosa limosa) foraging

Black-tailed Godwits (Limosa limosa) foraging

Black-tailed Godwit (Limosa limosa)with its prey













































Pacific Golden Plover (Pluvialis fulva)

Great Knot (Calidris tenuirostris)

Great Knot (Calidris teunirostris)













































In the field. Photo by: Ma'ruf Uup Erawan

1 comment:

Anonymous said...

Trisik dijajah! hahaha,,

mantap leb